Lowongan Kerja PT Otsuka Indonesia Malang Juni 2022
adakarir.com | PT Amerta Indah Otsuka Di awal berdirinya pada tahun 1997, Otsuka
merupakan perusahaan afiliasi dari Otsuka Pharmaceutical Co, Ltd Jepang
yang memulai perjalanannya di Indonesia dengan nama PT Kapal Indah
Otsuka. Perusahaan ini terbentuk dari hasil investasi bersama antara
Otsuka Pharmaceutical Jepang dan PT Kapal Api dengan Pocari Sweat
sebagai produk pertamanya. Kemudian di tahun 1999, PT Kapal Indah Otsuka
merubah namanya menjadi PT Amerta Indah Otsuka. PT Amerta Indah Otsuka
adalah bagian dari Otsuka Parmaceutical Co., Ltd Jepang dengan produk
terkemuka seperti Pocari Sweat, SOYJOY, ION WATER, dan Oronamin C.
Otsuka memberikan apresiasi bagi orang-orang yang mempunyai keinginan
untuk maju dan berani melakukan perubahan yang lebih baik.
Saat ini PT Amerta Indah Otsuka kembali membuka lowongan kerja sebagai :
Central Utility Operator
Kualifikasi
- Laki-laki (usia min 20 tahun)
- D3 Teknik Elektro – Listrik Arus Kuat (IPK min 2.75)
- Pengalaman min 2 tahun di bidang Utility / Fresh Graduate
- Mampu membaca maupun merancang kontrol dan daya listrik
- Memahami sistem PLC
- Memiliki pengetahuan sistem motor listrik
- Mengerti cara troubleshooting sistem kelistrikan dan mekanik
- Bersedia bekerja SHIFT & ditempatkan di LAWANG – MALANG – JAWA TIMUR
Cara Pendaftaran
Pendaftaran hanya dilakukan dengan cara mengirimkan CV dan Berkas secara online ke:
Paling Lambat : 6 Juli 2022